Jumat, 17 Februari 2012

puisi krindu



 
















Rindu

Malam semakin malam
kedinginan mengebu menyelimuti hidupku yang terasa sunyi
Kerinduan yang terasa mengebu yang tak bisa ku tahan lagi
Hanya sebatang rokok yang menemani keseharianku

Malam yang mengebu
tak terasa lagi hari semakin sunyi
kehidupan yang berhenti sekejap
roda kehidupan berhenti

Duduk sendiri bagaikan terbengkalai
bagaikan anak yang tak terurus
kehidupa yang tak menentu
membuatku hidup tak bermakna

kerinduan akan suasana kehidupan yang dulu
ingin kubalik waktu, tapi apalah daya aku hanya manusia biasa
yang tak bisa berbauat apa apa
yang bisa kuperbaut adalah bersaba dan bersabar

kuingat akan teman teman
kumpul bersama dan bercumbu tawa
kehidupan yang mengansyikan
dan penuh kebahagian

kuingat kata orang tua…
nak bersabarlah menghadapi cobaan
yang itu yang aku pegang untuk melepaskan kerinduan ini
itulah yang aku ingaT


ya allah tabahkan hati hamba mengahadapi cobaan ini
ya allah ridhoilah apa yang aku lakukan..
ibu aku rindu sama senyummu
warna wani kehidupan yang mengelembu

0 komentar:

Posting Komentar